• 8.00 : 18.00

Aplikasi mobile merupakan sebuah proses dari suatu pengembangan aplikasi yang biasanya dibuat untuk sebuah perangkat program, seperti handphone atau yang lebih dikenal dengan smartphone. Aplikasi ini sudah ada di telepon ketika proses manufaktur terjadi, yang biasanya disebut sebagai aplikasi bawaan.

Kelebihan :

1. Hanya memiliki satu domain

2. Sisi visual aplikasi sangat menarik

3. Terjamin dalam hal kualitas dan pengamanannya

4. Masih dapat bekerja ketika offline dan tidak terhubung ke jaringan internet

5. Memiliki performa yang sangat cepat dan baik


Kekurangan:

1. Biaya pengembangan dan maintenance yang mahal

2. Siklus development yang lambat

3. Aplikasi ini hanya dapat berjalan pada aplikasi atau phone yang ditargetkan saja




 Copyright stekom.ac.id 2018 All Right Reserved